
REVIEW 5 TAHUN BPDP KS BAGAIMANA PROGRAM BIODIESEL DAPAT BERTAHAN DI TENGAH TEKANAN GLOBAL?
BPDP KS berdiri tahun 2015 yang dinisiasi oleh Sofyan Djalil, Menko Perekonomian saat itu. BPDP KS adalah wadah bagi para pengusaha sawit untuk bersama-sama memajukan industry kelapa sawit nasional melalui pengelolaan dana yang terstruktur. Webinar ini membahas tentang 5 tahun kinerja BPDP KS dalam mengawal sustainibilitas dan isu tentang sawit nasional.
Date | 7 Agustus 2020 |
Time | 09.00-11.30 WIB |
Speakers | 1.Sofyan Djalil – Menteri ATR/BPN
2.Darmin Nasution – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian (2015-2019) 3.Rusman Heriawan – Ketua Dewan Pengawas BPDPKS 4.Darwin Indigo – Country Head of Indonesia Wilmar International |
No. of Participants | 64 |
Organizer | IRAI |